Spesifikasi dan Harga Blackberry Apollo 9360

Spesifikasi dan Harga Blackberry Apollo 9360 - buat anda yang mencari informasi tentang BlackBerry Apollo atau curve 9360 terbaru,berikut ini kami informasikan seputar ponsel smartphone terbaru baru dari keluarga Blackberry OS7 ini. BlackBerry Curve 9360, atau dikenal sebagai Apollo ini dibekali dengan dengan keyboard QWERTY sebagai metode input dan layar berukuran 2.44 inchi dengan resolusi 480×360 piksel yang mampu menampilkan kurang lebih 17 juta warna. Blackberry Apollo 9360 berukuran 19 x 61 x 11 mm dan berat 99 gram, handphone ini hadir dengan keyboard full qwerty, dan track pad untuk membantu navigasi.

Salah satu keunggulan BlackBerry Apollo adalah dengan adanya fasilitas NFC (Near Field Communication) yang memungkinkan smartphone untuk bertukar informasi dengan lebih cepat dengan perangkat lain yang juga dilengkapi NFC. Kelabihan lain dari BlackBerry Apollo 9360 adalah Aplikasi GPS, dikenal dengan Maps, bekerja dengan sangat baik BB Apollo 9360 ini di lengkapi dengan kamera berkekuatan 5 megapixels dengan resolusi 2592x1944 pixels. Port audio 3.5 mm dan tombol lock tersemat di sisi atas. Sedangkan pengatur volume suara, mute, dan shutter kamera di bagian kanan. Untuk layar, Apollo dilengkapi layar TFT 16 juta warna berukuran 2,44 inchi.




Spesifikasi Blackberry Apollo 9360 :
  • Jaringan: GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 dan 3G: HSDPA 850 / 1900 / 2100
  • Dimensi: 109 x 60 x 11 mm, berat 99 gram
  • Layar: 2.44 inci 480 x 360 pixels
  • OS: Blackberry OS7
  • CPU: Single core, 800 MHz, 512 RAM
  • Kamera: 5MP Led Flash, Image stabilizer, Face detection, Digital zoom, Geo tagging, Scenes; Video: 640×480 (VGA)
  • Akses Data: HSDPA, Wi-Fi
  • Browser: BlackBerry Browser, HTML
  • Memory: Internal 512MB, microSD card slot hingga 32GB
  • Konektivitas: Bluetooth with EDR, microUSB, NFC, UMA, headphone connector 3.5mm
  • Baterai: 1000mAh; bicara 5 jam, siaga 12 hari
  • Fitur: GPS, Music/Video Player, BBM 6, SNS Integration, etc.
*Blackberry Apollo 9360 dibrandol dengan harga Rp 3,399 juta,harga per juni 2012.

Artikel Spesifikasi dan Harga Blackberry Apollo 9360 diatas bersumber dari beberapa review yang di dapat dari mesin pencari google.